Pra TMMD Ke-118 Kodim 0811 Tuban, Warga Bersama Forkopimka Gelar Doa Bersama

    Pra TMMD Ke-118 Kodim 0811 Tuban, Warga Bersama Forkopimka Gelar Doa Bersama

    TUBAN, – Dalam rangka Pra TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 118, warga masyarakat Wukiharjo menggelar kegiatan Do’a bersama agar diberikan keselamatan dan kesuksesan kegiatan bertempat di Rumah Bpk. Edi Santoso, Dsn. Gebalan Ds. Wukirharjo Kec. Parengan Kab. Tuban, Jum’at (25/8/2023).

    Kades Wukiharjo Bpk. Karsono di dalam acara doa bersama ini menyampaikan bahwa dengan adanya TMMD ke-118 di Dsn. Gebalan Ds. Wukirharjo Kec. Parengan Kab. Tuban agar selalu diberikan kelancaran dan kesuksesan dan dapat memberikan manfaat dan berkah terhadap warga desa kami.

    “Terimakasih kepada TNI atas kegiatan TMMD yang ke-118 ditempatkan di desa kami, ” Ucapnya.

    Senada dwngan Bpk. Suwarsono Camat Parengan bahwa di dusun Gebalan Ds. Wukirharjo Kec. Parengan merupakan wilayah yang terpencil, sehingga dengan adanya program TMMD ini dapat membantu masyarakat untuk meningkatkan perekonomian.

    “Atas nama pemerintah Kecamatan Parengan kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya bahwa wilayah kami mendapatkan program TMMD.

    Diakhir acara, Pasiter Kodim 0811 Tuban menjelaskan bahwa dalam pelaksanaan syukuran pra TMMD semoga diberikan keselamatan dan kelancaran, dan nantinya banyak kegiatan yang akan dilaksanakan di TMMD ke-118 baik fisik maupun non fisik.

    “Kami mengharapkan kerjasamanya kepada masyarakat agar saling membantu sehingga pelaksanaan TMMD ke-118 dapat maksimal dan dapat dinikmati masyarakat sekitar, ” Jelasnya. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Wilayah Aman Dan Kondusif, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Dandim Pimpin Serah Terima Jabatan Danramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Negara dalam Pemerintahan Periode 2024-2029
    Pidato Pelantikan Presiden Prabowo, Visi Besar untuk Kemerdekaan Sejati Rakyat Indonesia
    Satgas Pamwil Amankan Panggung Pesta Rakyat Pelantikan Presiden RI
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Pimpin HUT TNI Ke-79, Dandim 0811/Tuban Sampaikan Amanat Panglima TNI
    Semarak HUT Ke-79 TNI, Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Bersama Warga Kerja Bakti Membersihkan Tempat Pemakaman Umum
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Cooling System, Polres Tuban Gelar Doa Bersama Perguruan Silat untuk Kondusifitas Pilkada 2024
    Upaya Koramil 0811/15 Jenu Menjaga Wilayah Binaan Aman Dari Kebakaran
    Sukseskan Pemilu Tahun 2024, Babinsa Bersama 3 Pilar Koramil 0811/01 Kota Tuban Pengamanan TPS Di Wilayah Binaan
    Wujud Syukur Di Hari Kemerdekaan Ke -78, Babinsa Koramil 0811/10 Bangilan Karya Bakti Bersama Masyarakat
    Manfaatkan Lahan Kosong, Babinsa Koramil 15 Jenu Tanam Pohon Berbuah Bersama Masyarakat
    Saka Wira Kartika Koramil 0811/04 Merakurak Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan

    Ikuti Kami