Dukung Pemilu 2024 Yang Sehat Sehat, Mahasiswa di Tuban Bentangkan Spanduk "Mahasiswa Tuban Tolak Kampanye Hitam"

    Dukung Pemilu 2024 Yang Sehat Sehat, Mahasiswa di Tuban Bentangkan Spanduk "Mahasiswa Tuban Tolak Kampanye Hitam"

    TUBAN - Menyikapi maraknya kampanye hitam yang dapat mengganggu situasi keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang pemungutan suara pemilu 2024 puluhan Mahasiswa Universitas Sunan Bonang (USB) Kabupaten Tuban menggelar aksi damai tolak kampanye black campaign

    Bertempat di halaman kampus, aksi yang dilakukan secara damai itu digelar dengan membentangkan poster bertuliskan "Mahasiswa Tuban Tolak Kampanye Hitam", Sabtu (13/01/2023). 

    Aksi damai tersebut dilakukan bersamaan dengan pemberian pembekalan sebelum berangkat untuk melaksanakan KKN

    Lilik Retnowulan selaku koordinator Pembekalan Panitia KKN USB menyebutkan bahwa mahasiswa aksi tersebut merupakan bentuk pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi.

    "Teman-teman mahasiswa sebelum berangkat ke tempat atau desa masing-masing mendeklarasikan tolak kampanye hitam, " ucapnya. 

    Ia berharap ajakan tolak kampanye hitam pada Pemilu 2024 ini, selain bisa menambah khasanah keilmuan bagi mahasiswa yang akan melaksanakan tugas KKN juga bisa mampu memberikan edukasi karena akan bersentuhan langsung dengan kelompok-kelompok sosial kemasyarakatan. 

    "Harapan kami mahasiswa juga ikut mensukseskan hajatan lima tahunan pemilu dengan cara memberikan edukasi pendidikan politik di lingkungan setempat, " imbuhnya. 

    Aksi damai tersebut dilakukan untuk menegaskan bahwa seluruh mahasiswa di kabupaten Tuban mendukung Pemilu berlangsung damai dan sehat tanpa adanya penyebaran hoaks serta kampanye hitam.

    tuban
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0811/01 Kota Tuban Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Nekat Culik Pujaan Hati Karena Dendam Kepada...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Negara dalam Pemerintahan Periode 2024-2029
    Pidato Pelantikan Presiden Prabowo, Visi Besar untuk Kemerdekaan Sejati Rakyat Indonesia
    Satgas Pamwil Amankan Panggung Pesta Rakyat Pelantikan Presiden RI
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Kapolres Tuban Kembali Tegaskan Netralitas Polri Dalam Pelaksanaan Pilkada 2024
    Ratusan Baksos Sembako Dan Bakti Kesehatan Donor Darah Meriahkan HUT Ke-79 TNI Di Kodim 0811/Tuban
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Dandim 0811 Pimpin Ziarah Nasional Di TMP Ronggolawe Tuban
    Gembleng Para Taruna SMK TJP Tuban, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Berikan Pelatihan Dasar Kepemimpinan
    Upaya Koramil 0811/15 Jenu Menjaga Wilayah Binaan Aman Dari Kebakaran
    Sukseskan Pemilu Tahun 2024, Babinsa Bersama 3 Pilar Koramil 0811/01 Kota Tuban Pengamanan TPS Di Wilayah Binaan
    Wujud Syukur Di Hari Kemerdekaan Ke -78, Babinsa Koramil 0811/10 Bangilan Karya Bakti Bersama Masyarakat
    Manfaatkan Lahan Kosong, Babinsa Koramil 15 Jenu Tanam Pohon Berbuah Bersama Masyarakat
    Saka Wira Kartika Koramil 0811/04 Merakurak Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan

    Ikuti Kami